proses manufaktur 3

Mengenal Pengertian, Tujuan, Jenis Hingga Aplikasi Proses Manufaktur

Bid TIK Polda Kepri Di zaman berkembang dimana semua sektor kehidupan dilengkapi dengan teknologi, Indonesia menjadi salah satu negara dengan manufaktur cukup tinggi. Terlebih lagi, Indonesia dengan sumber daya alam yang cukup tinggi sehingga menjadikannya kaya akan bahan baku mentah. Banyak dari bagian besar di Indonesia dengan berbagai sumber daya alam dari mulai sektor pertambangan,…

Read More

Mengenal Apa itu Koperasi Digital dan 3 Cara Bagaimana Mengoptimalkannya

Bid TIK Polda Kepri Dalam perkembangan di era digital yang serba canggih ini. Semua sektor dalam kehidupan tentu saja dipaksa untuk cepat beradaptasi dan up-to-date dengan perkembangan. Pembaruan ke sistem digital terjadi pada tiap-tiap sektor termasuk koperasi. Lebih mudah nya lagi bahwa digital sendiri merujuk pada penggunaan sistem koperasi ke sistem alat yang lebih canggih…

Read More

Fleet Management System: Pengertian, Fitur, dan Tips Penerapan

Bid TIK Polda Kepri Pernahkah Anda mengalami permasalahan akibat sulitnya mengontrol armada kendaraan? Kesulitan dalam memantau lokasi, kondisi, dan performa kendaraan sering kali menyebabkan peningkatan biaya operasional serta penurunan efisiensi.  Namun, permasalahan ini bukanlah sesuatu yang tidak dapat diatasi. Fleet management system memungkinkan pengelolaan armada secara lebih efektif sehingga operasional perusahaan menjadi lebih lancar dan…

Read More

Aplikasi Rapor Online, Inovasi Digital di Bidang Pendidikan

Bid TIK Polda Kepri Inovasi digital dalam dunia pendidikan seperti rapor online, tentunya selaras dengan semboyan pendidikan Indonesia yaitu Ing Madya Mangun Karsa yang berarti guru dan peserta didik harus mampu menciptakan prakarsa dan ide. Inovasi ini secara tidak langsung membantu performa dan kualitas proses belajar mengajar sehingga peserta didik mampu bersaing dan memaksimalkan potensinya…

Read More

Efisiensi Penggunaan SIAKAD di Perguruan Tinggi

Bid TIK Polda Kepri SIAKAD merupakan akronim dari Sistem Informasi Akademik yang biasanya digunakan di universitas ataupun perguruan tinggi. Sistem ini digunakan untuk memudahkan dalam kegiatan akademik hingga pembayaran. Sistem ini dibuat dengan tampilan user friendly agar bisa diakses mahasiswa hingga orang tua mahasiswa. Lalu bagaimana sih penggunaan SIAKAD ini? Apakah efektif untuk universitas? Apa Itu…

Read More
sitemap

Mengenal Sitemap Beserta 7 Kelebihan & Cara Kerjanya

Bid TIK Polda Kepri Sitemap sangat penting karena mengatur dan memilah setiap konten yang layak ditampilkan pada keyword yang dimasukan oleh pengguna. Berikut adalah penjelasan terkait pengertian sitemap beserta kelebihan dan cara kerjanya. Apa Itu Sitemap? Sitemap adalah file yang berisi daftar semua halaman penting dari sebuah website. Alasan menyimpan semuanya dalam satu file “XML…

Read More
mockup

Peran Mockup dalam Design Produk

Bid TIK Polda Kepri Mockup merupakan sebuah tools yang digunakan dalam mempresentasikan sebuah desain produk yang akan dibuat dan dikembangkan. Selain itu, mockup juga memiliki keterkaitan dengan dunia programming.Programming juga memiliki peranan penting dalam proses untuk membuat sebuah mockup. Misalnya adalah tampilan sebuah web atau aplikasi mobile. Pastinya itu sangat diperhatikan secara khusus untuk meningkatkan…

Read More
domain

Domain: Definisi, Fungsi, Jenis, dan Contohnya

Bid TIK Polda Kepri Pengertian Domain URL/ alamat website/ domain adalah nama unik yang diberikan untuk mengidentifikasi nama server komputer seperti web server atau email server di jaringan komputer ataupun internet. Pada mulanya domain name digunakan hanya untuk mengidentifikasi komputer. Penggunaannya kemudian menjadi lebih intensif dan menjadi bagian dari identitas seseorang atau entitas bisnis  Domain…

Read More