Bid TIK Polda Kepri – Jakarta. Dejan Ferdinansyah/Gloria Emanuelle Widjaja, berhasil melaju ke babak 16 besar Singapura Open 2024 usai memulangkan unggulan ketujuh asal Hong Kong, Tang Chun Man/Tse Ying Suet di Singapore Indoor Stadium, Rabu .
Pada interval gim pertama, pasangan berperingkat 18 dunia ini unggul 11-2. Dejan/Gloria konsisten dengan permainan yang terus menekan unggulan ketujuh di Singapore Open 2024 ini.