Polri Gelar Operasi Mantap Brata 2023-2024, Berikut Tugas Pokok Personel

polri gelar operasi mantap brata 2023 2024 berikut tugas pokok personel 64670

Bid TIK Polda Kepri – Jakarta. Polri memaparkan
sejumlah tugas pokok yang harus dilakukan dalam Operasi Mantap Brata 2023-2024.
Operasi ini bertujuan untuk menciptakan keamanan, ketertiban, kelancaran pada
setiap tahapan di Pemilu 2024.