Bid TIK Polda Kepri – Jakarta. Rangkaian pengamanan
sudah mulai dilakukan Polda Metro Jaya dalam rangka kegiatan FIFA Matchday
antara Timnas Indonesia melawan Argentina yang akan digelar di Stadion Utama
Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta Pusat pada Senin mendatang.