Polisi Selidiki Kebakaran Yang Tewaskan 3 Orang di Sleman

polisi selidiki kebakaran yang tewaskan 3 orang di sleman 49424

Bid TIK Polda KepriSub Direktorat Pusat Laboratorium Forensik, Polda Jawa Tengah turun ambil bagian dalam proses penyelidikan peristiwa kebakaran yang menyebabkan tiga orang meninggal di kawasan Bulaksumur, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), Jumat .