Polisi Berhasil Bongkar Investasi Fiktif Double Dibbs Sampai Kartu Kredit Senilai Rp19,6 Miliar

polisi berhasil bongkar investasi fiktif double dibbs sampai kartu kredit senilai rp196 miliar 53314

Bid TIK Polda Kepri – Jakarta. Satreskrim Polres Metro Jakarta Barat berhasil membongkar kasus investasi fiktif Double Dibbs, kartu kredit, pegadaian dan koperasi dengan total kerugian mencapai 19,6 Milliar.

“Kedua tersangka tersebut berinisial SW (37) dan IA (31). Keduanya perempuan dan memiliki peran masing-masing,” jelas Kapolres Metro Jakarta Barat Kombes. Pol. Pasma Royce dilansir dari pmjnews.com, Jumat .