Polda Kaltim Persiapan Supervisi Vaksinasi Massal dan Pendistribusian Bansos

polda kaltim persiapan supervisi vaksinasi massal dan pendistribusian bansos 27322
Bid TIK Polda Kepri

Wakapolda Kaltim mengatakan, pelaksanaan Anev Internal ini bertujuan untuk mengecek, bila terjadi hambatan atau kendala-kendala dilapangan terutama sarana dan prasana di masing-masing Posko terpadu (Poskodu) Covid -19.

“Tingkatkan sosialisasi prokes, penerapan 5M, pembatasan mobilitas, penegakkan disiplin dan pemberisaan sanksi bagi masyarakat yang tidak mematuhi prokes, penyemprotan disinfektan, pembagian masker hingga Pembagian sembako,” ujar Wakapolda