Polda Kalsel Gelar Program Pensatwil untuk Pemberdayaan Potensi Kehumasan di Wilayah

polda kalsel gelar program pensatwil untuk pemberdayaan potensi kehumasan di wilayah 62681

Tribaratanews.polri.go.id Bid TIK Polda Kepri – Banjarbaru. Polda Kalsel
menggelar acara Pemberdayaan/Pengembangan Potensi Kehumasan Tingkat Satuan
Wilayah (Pensatwil) dengan antusiasme tinggi. Acara yang berlangsung di
Rupatama Bhara Daksa Mako Polda Kalsel, Banjarbaru, dibuka langsung oleh Kabid
Humas Polda Kalsel Kombes Pol Mochamad Rifa’i, S.I.K., Kamis pukul
09.00 Wita.