Pendaftaran Batam 10K Dibuka, Hadiah Utama Sepeda Motor hingga Perjalanan Umroh

SUDUTBATAM.COM – Pemerintah Kota (Pemko) Batam melalui Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Kota Batam kembali menggelar Batam 10K. “Pendaftaran sudah dibuka sejak 20 Mei 2024. Acara akan digelar pada 14 Juli 2024,” kata Kepala Bid TIK Polda Kepri, Ardiwinata, Rabu 22 Mei 2024. Untuk pendaftaran bisa melalui online dengan link https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLSeHsKCYNBOdzoCJpEvhfemuGN43u2Jgg4WHV-BDuO8d3FiGGw/viewform. Untuk pendaftaran akan ditutup…

Read More

MTQH X Kepri Jadi Pilihan Event Wisata Religi di Batam

RiauKepri.com, BATAM – Penyelenggaraan Musabaqah Tilawatil Qur’an dan Hadits (MTQH) X Kepri menjadi pilihan wisata religi di Kota Batam. “Alhamdulillah, event MTQH X Kepri menjadi daya tarik tersendiri untuk wisata religi di Batam. Banyak wisatawan nusantara dan mancagegara berkesempatan menonton penampilan para peserta,” ujar Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Kota Batam, Ardiwinata, Jumat (24/5/2024)….

Read More

Pemko Batam ikuti Expo Pengawasan Intern 2024

Batam – Pemerintah Kota (Pemko) Batam, turut serta dalam kegiatan Expo Pengawasan Intern 2024 di di Ballroom Kratakau, Taman Mini Indonesia Indah, Jakarta, Selasa (28/5/2024). Kegiatan ini dalam rangka Hari Ulang Tahun (HUT) ke-41 Badan Pengawasan Keuangan dan Pembangunan (BPKP). Expo ini mengusung trma Independensi Pengawasan untuk Akselerasi Pembangunan. Inspektur Daerah Kota Batam, Hendriana Gustini,…

Read More

Timor Leste hingga Malaysia Ramaikan Batam Tourism Expo 2024

Batam, Kabarbatam.com – Batam Tourism Expo 2024 resmi dibuka di One Batam Mall. Pameran multi produk UMKM, hotel, tour & travel, seluruh Indonesia itu berlangsung mulai 25-28 Mei 2024. Event ini juga diikuti peserta dari Johor Malaysia dan Timor Leste. “Atas nama Pemerintah Kota Batam, mengapresiasi penyelenggaraan Batam Tourism Expo 2024 Insan Pariwisata Indonesia ini. Kami…

Read More

Luthfillah dan Nikeisha Terpilih sebagai Duta Wisata Batam 2024

KORANBATAM.COM – Pemilihan Duta Wisata Encik dan Puan Kota Batam 2024 sukses digelar. Dalam ajang ini, Luthfillah Ibsan Paschawibowo terpilih sebagai Encik Kota Batam dan Nikeisha Michaela Monza sebagai Puan Kota Batam. Secara berturut, pemenang Pemilihan Duta Wisata Encik Kota Batam 2024 yakni juara 1 Luthfillah Ibsan Paschawibowo, juara 2 Hudana Rizki, Juara 3 Joan…

Read More

ASITA Mega Tourism Expo 2024, Tawarkan Berbagai Destinasi Wisata hingga Produk UMKM

SUDUTBATAM.COM – Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Kota Batam, Ardiwinata, mewakili Wali Kota Batam, Muhammad Rudi, membuka secara resmi ASITA Mega Tourism Expo 2024 di Mega Mall, Batamcentre, Rabu 15 Mei 2024. ASITA Mega Tourism Expo 2024 ini merupakan rangkaian Musyawarah Nasional (Munas) Association of The Indonesian Tours and Travel Agencies (ASITA) di Batam….

Read More

28 Tim dari Berbagai Hotel di Batam Semarakkan Turnamen Futsal Championship 2024

Batam-(NagoyaPos.Com) – Sebanyak 28 Tim Futsal yang berasal dari berbagai hotel berbintang yang tergabung didalam Asosiasi Manajemen Sumberdaya Insani Hotel (AMSIH), Hotel Human Resources Management Association (HHRMA), DPD Provinsi Kepulauan Riau, antusias mengikuti kegiatan Turnamen Futsal Championship 2024. Turnamen tersebut dibuka secara langsung oleh Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kota Batam, Ardiwinata yang ditandai dengan…

Read More

Ini Pesan Jefridin ke Karantina Pemilihan Duta Wisata Encik Puan Batam 2024

MATAPEDIA6.com, BATAM-Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kota Batam kembali menggelar Pemilihan Duta Wisata Encik Puan Batam Tahun 2024. Tidak lain untuk mempromosikan dan melestarikan kekayaan budaya serta daya tarik wisata kota Batam. Karantina hari pertama digelar di Grand Eska Hotel dan Suites Batam, pada Senin (13/5/2024). Sekretaris Daerah Kota Batam, Jefridin, hadir sebagai narasumber dalam karantina,…

Read More