Kominfo Imbau Masyarakat Tidak Sebarkan Video Aksi Kekerasan di Masjid Al Noor, Selandia Baru

Bid TIK Polda Kepri Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) mengimbau agar warganet dan masyarakat tidak menyebarluaskan atau memviralkan konten, baik dalam bentuk foto, gambar, atau video yang berkaitan dengan aksi kekerasan berupa penembakan brutal yang terjadi di Selandia Baru. Imbauan tersebut disampaikan oleh Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Biro Humas Kementerian Kominfo, Ferdinandus Seru, dalam siaran…

Read More

Keppres Sudah Diteken, Inilah Biaya Penyelenggaraan Ibadah Haji Per Embarkasi

Bid TIK Polda Kepri Presiden Joko Widodo (Jokowi) pada 14 Maret 2019 telah menandatangani Keputusan Presiden (Keppres) Nomor 8 Tahun 2019 tentang Biaya Penyelenggaraan Ibadah Haji (BPIH) tahun 1440H/2019M. Keppres ini mengatur BPIH untuk jemaah haji reguler dan BPIH untuk Tim Petugas Haji Daerah (TPHD). Berikut ini daftar besaran BPIH 1440H/2019M jemaah haji reguler per…

Read More
Doorstop Balige 300x199 1

Kecam Penembakan di Masjid Al Noor, Presiden Jokowi Minta WNI di Selandia Baru Waspada

Bid TIK Polda Kepri Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengaku telah mendapatkan laporan dari Menteri Luar Negeri (Menlu) Retno Marsudi mengenai insiden penembakan yang terjadi di Masjid Al Noor, di Christchurch, Selandia Baru, Jumat (15/3) pukul 13.40 Waktu Setempat “Terlepas siapa itu pelakunya, kita sangat mengecam keras aksi kekerasan seperti ini,” kata Presiden Jokowi kepada wartawan…

Read More
Babel Sertifikat 300x172 1

Ajak Rasional, Presiden Jokowi: Enggak Mungkin Melarang Azan, Menghapus Pendidikan Agama

Bid TIK Polda Kepri Presiden Joko Widodo (Jokowi) menegaskan, Indonesia adalah negara dengan penduduk muslim terbesar di dunia. Karena itu, tidak mungkin azan tidak diperbolehkan, pendidikan agama dihapus, apalagi melegalkan perkawinan sejenis. “Negara kita ini adalah negara dengan penduduk muslim terbesar di dunia, kita ini juga punya norma – norma agama, norma – norma kesusilaan,…

Read More
PKH Babel 300x183 1

Tekankan Untuk Gizi dan Pendidikan, Presiden Jokowi: Jangan Sampai Dana PKH Untuk Beli ‘Make Up’

Bid TIK Polda Kepri Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengingatkan, dana Program Keluarga Harapan (PKH) diberikan untuk hal-hal yang berkaitan dengan pendidikan serta kesehatan dan gizi. Ia mencontohkan dana tersebut boleh dipakai untuk membeli seragam dan sepatu sekolah begitu juga untuk membeli ikan dan telur. Kepada para penerima PKH, Presiden meminta agar memberi anaknya sebutir telur…

Read More
Prasasti Babel 1 300x200 1

Siap Jadi Destinasi Kelas Dunia, Presiden Jokowi Resmikan KEK Pariwisata Tanjung Kelayang

Bid TIK Polda Kepri Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Tanjung Kelayang, di Pulau Belitung, telah resmi dibuka oleh Presiden Joko Widodo (Jokowi) dalam sebuah acara di Bandara Depati Amir, Pangkal Pinang, Provinsi Bangka Belitung (Babel), Kamis (14/3) pagi. Menteri Koordinator (Menko) Bidang Perekonomian Darmin Nasution dalam laporannya menuturkan, sampai saat ini sudah 12 (dua belas) KEK…

Read More
Welfi di Bandara 300x236 1

Selesai 2020, Bandara Depati Amir, Pangkal Pinang, Akan Mampu Tampung 3 Juta Penumpang

Bid TIK Polda Kepri Pemerintah akan terus meningkatkan kapasitas Bandara Depati Amir, Kota Pangkal Pinang, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung. Jika saat ini, kapasitas bandara tersebut baru mencapai 1,5 juta penumpang per tahun, namun jumlah penumpang sudah mencapai 2 juta orang, diharapkan tahun depan bandara ini mampu menampung 3 juta penumpang. “Bandara Depati Amir di Provinsi…

Read More
Pasar Ikan 300x203 1

Resmikan PIM Muara Baru, Presiden Jokowi: Ini Akan Jadi Contoh di Provinsi Lain

Bid TIK Polda Kepri Presiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikan Pasar Ikan Modern (PIM) Muara Baru, Jakarta Utara, yang merupakan pasar ikan modern pertama di Indonesia, Rabu (3/3) malam. Presiden menjelaskan, dirinya tidak sekali dua kali ini mengunjungi Pasar Ikan Muara Baru. Ia menyebutkan, dulu yang jelas bau, sangat becek, tidak bisa pakai sepatu seperti saat…

Read More
Doorstop Babel 300x200 1

Mendadak, Presiden Jokowi Kunjungi Pasar Pagi, Pangkal Pinang

Bid TIK Polda Kepri Usai meresmikan beroperasinya terminal baru Bandara Depati Amir dan Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Tanjung Kelayang, serta membagikan sertifikat atas hak tanah, Presiden Joko Widodo (Jokowi) yang didampingi Ibu Negara Iriana Joko Widodo secara tidak terduga mengunjungi Pasar Pagi, Pangkal Pinang, Provinsi Bangka Belitung (Babel), Kamis (14/3) siang. Kunjungan mendadak Presiden dan…

Read More