Tema Polri Presisi, Kapolda Aceh Wakili Kapolri Jadi Keynote Speaker dalam Seminar Nasional Universitas Muhammadiyah Sumut
Bid TIK Polda Kepri Kapolda Aceh Irjen Pol Drs. Wahyu Widada, M. Phil, mewakili Kapolri menjadi Keynote Speaker pada kegiatan Seminar Nasional yang dilaksanakan Universitas Muhammadiyah Sumut dengan tema “Polri Presisi dan Harapan Masyarakat” di ruang kerja Kapolda Aceh, Kamis (18/02/21) Dalam seminar secara Zoom tersebut Kapolda Aceh menggambarkan posisi Indonesia saat ini yang berada…