Ketua MPR Dukung Polri Buru dan Tindak Tegas Mafia Tanah
Bid TIK Polda Kepri Jakarta. Ketua MPR RI, H. Bambang Soesatyo, S.E., M.B.A., mengapresiasi Polda Jawa Timur yang membentuk Satgas Mafia Tanah. Satgas yang di bawah kepemimpinan Kapolda Jatim, Irjen. Pol. Dr. Nico Afinta Karo-Karo, S.I.K., S.H., M.H., itu bertugas akan menghentikan praktik mafia tanah yang sangat merugikan warga. “Masyarakat yang menghadapi persoalan tanah, bisa…