WhatsApp Image 2021 12 02 at 7.36.39 PM 1024x698 1

Presiden Jokowi Saksikan BWF World Tour Finals 2021

Bid TIK Polda Kepri Di sela-sela kunjungan kerjanya di Provinsi Bali, Kamis (02/12/2021), Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) menyaksikan pertandingan BWF World Tour Finals 2021 yang digelar di The Westin Resort, Bali International Convention Center (BICC), Kabupaten Badung. Dalam kesempatan tersebut, Presiden Jokowi menyaksikan pertandingan tunggal putri antara pemain India, Pusarla Venkata Sindhu, melawan pemain…

Read More

Lampaui Tiongkok dan Korsel, PMI Manufaktur Indonesia Masih Ekspansif

Bid TIK Polda Kepri Selama tiga bulan belakangan ini, sektor industri manufaktur di tanah air masih berada dalam tahap ekspansi. Hal ini terlihat dari capaian Purchasing Managers’ Index (PMI) Manufaktur Indonesia pada bulan November yang menempati posisi 53,9 sesuai dengan laporan IHS Markit. PMI Manufaktur Indonesia ini melampaui Korea Selatan (50,9) dan Tiongkok (49,9) serta PMI Manufaktur…

Read More
WhatsApp Image 2021 12 02 at 8.28.26 AM

Kunjungi Bali, Presiden Jokowi Akan Tinjau Sejumlah Fasilitas dan Infrastruktur untuk G20

Bid TIK Polda Kepri Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) beserta Ibu Negara Iriana Joko Widodo, bertolak menuju Provinsi Bali untuk melakukan kunjungan kerja, Kamis (02/12/2021). Presiden dan rombongan lepas landas dari Pangkalan TNI AU Halim Perdanakusuma, Jakarta, menggunakan Pesawat Kepresidenan Indonesia-1 sekitar pukul 08.00 WIB. Setibanya di Bandara Internasional I Gusti Ngurah Rai, Kabupaten Badung,…

Read More
WhatsApp Image 2021 12 02 at 7.58.15 PM 1024x814 1

Kesan Hendra Setiawan Tanding Lawan Presiden: Lebih Berat Dibandingkan Lawan The Minions

Bid TIK Polda Kepri Usai menyaksikan pertandingan BWF World Tour Finals 2021 yang digelar di The Westin Resort, Bali International Convention Center (BICC), Kabupaten Badung, Kamis (02/12/2021), Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) menyempatkan bermain bulu tangkis bersama sejumlah atlet nasional. Bertanding di lapangan latihan, Presiden Jokowi tampak berpasangan dengan atlet tunggal putra, Jonathan Christie. Keduanya…

Read More

Kemenkes: Biaya RT-PCR dengan Hasil Cepat Tidak Boleh Lampaui Tarif Tertinggi

Bid TIK Polda Kepri Kementerian Kesehatan (Kemenkes) mengeluarkan Surat Edaran (SE) nomor HK.02.02/I/4198/2021 tentang Pelaksanaan Ketentuan Atas Batas Tarif Tertinggi Pemeriksaan COVID-19. Dalam SE yang ditandatangani oleh Direktur Jenderal Pelayanan Kesehatan (Dirjen Yankes), Kemenkes, Abdul Kadir tersebut ditegaskan bahwa tarif pemeriksaan RT-PCR yang hasilnya lebih cepat dari batas waktu yang ditentukan tidak boleh melebihi batas tarif…

Read More

Kemenag Terbitkan Panduan Pencegahan COVID-19 saat Perayaan Natal 2021

Bid TIK Polda Kepri Menteri Agama (Menag) menerbitkan Surat Edaran (SE) Nomor SE. 31 Tahun 2021 tentang Pencegahan dan Penanggulangan Corona Virus Disease 2019 pada Saat Perayaan Natal Tahun 2021. SE tersebut ditandatangani Menag Yaqut Cholil Qoumas tanggal 29 November 2021. “Surat edaran diterbitkan sebagai panduan umat Kristiani yang akan menyelenggarakan ibadah dan perayaan Natal…

Read More
silaturahmi dengan bhabinkamtibmas polres kokab sukabumi ayep zaki sampaikan program fkdb 13472

Silaturahmi Dengan Bhabinkamtibmas Polres Kokab Sukabumi, Ayep Zaki Sampaikan Program FKDB

Bid TIK Polda Kepri – Sukabumi. Ketua Umum FKDB, H. Ayep Zaki, S.E., M.M. didampingi oleh Pengawas FKDB-Widodo Siswohadi, Ketua 1 FKDB – Hikmat Taufik, S.M. beserta jajaran hari ini melaksanakan pertemuan dengan Bhabinkamtibmas Polres Kota/Kabupaten Sukabumi, diantaranya Aiptu Didi Supard, Kanit Binpolmas Polres Kab Sukabumi, AKP I. Juabaidi – Kasatbinmas Polres Kab Sukabumi, dan…

Read More
temp 1244

Gubernur Kepri Pastikan Cari Solusi Keluhan Buruh Kepri

TANJUNGPINANG- Terkait dengan aksi Demonstrasi yang di lakukan Buruh Provinsi Kepri di halaman kantor Gubernur Provinsi Kepri Dompak, Senin (29/11) kemarin. Gubernur Provinsi Kepri H Ansar Ahmad SE MM akhirnya memastikan akan segera mencarikan solusi dan membahas terkait aspirasi dan keluhan yang dirasakan para buruh di Provinsi Kepri. Hal ini disampaikan Gubernur Provinsi Kepri H…

Read More
temp 1243

Pemprov Kepri Motivasi ASN Kepri Berinovasi

TANJUNGPINANG- Pemerintah Provinsi Kepri terus memotivasi Aparat Sipil Negara ASN di lingkungan Pemerintah Provinsi Kepri untuk dapat bekerja dengan baik dan terus berinovasi dalam menjalankan tugasnya. Hal ini disampaikan Gubernur Provinsi Kepri H Ansar Ahmad SE MM di Tanjungpinang, Selasa (30/11). “Kita terus mendorong agar seluruh pegawai dan ASN di lingkungan Pemerintah Provinsi Kepri untuk…

Read More
temp 1242

Satgas Penanganan COVID-19 Kepri Antisipatif Varian Omricron

Tanjungpinang- Satuan Tugas Penanganan COVID-19 Provinsi Kepulauan Riau antisipatif terhadap potensi penyebaran Varian Omricron atau  B.1.1.529 di wilayah itu. Juru Bicara Satgas Penanganan COVID-19 Kepri Tjetjep Yudiana, di Tanjungpinang, Selasa (01/12), mengatakan, pemerintah semakin serius memperhatikan permasalahan ini setelah ditemukan dua kasus baru Varian Omricron di Singapura. Kepri, terutama Batam, Bintan dan Tanjungpinang merupakan wilayah…

Read More