BMKG Imbau Masyarakat Waspada Perubahan Cuaca
TANJUNGPINANG- Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika BMKG kota Tanjungpinang menghimbau seluruh masyarakat Kepri khususnya kota Tanjungpinang untuk mewaspadai perubahan cuaca yang terjadi. Hal ini disampaikan Prakirawan BMKG kota Tanjungpinang Vivi di Tanjungpinang, Kamis (23/12). Dikatakan Vivi, saat ini Provinsi Kepri sering terjadi perubahan cuaca yang secara tiba-tiba bahkan ekstrem terjadi. “Untuk itu, kita himbau masyarakat…