Jangan Paksa Polri dalam Penanganan Kasus
Bid TIK Polda Kepri – Jakarta. Banyaknya kasus investasi bodong akhir-akhir ini, menyebabkan masyarakat cenderung berharap banyak crazy rich yang tiba-tiba kaya mendadak, dipanggil Polri dan diusut asal usul keberadaan hartanya. Setelah Indra Kentz dan Doni Salmanan yang sudah ditetapkan sebagai tersangka, saat ini ada beberapa pengaduan terhadap pengusaha krim kecantikan, pasangan Gilang Widya Purnama…