Vaksinasi di Bulan Ramadhan, Polda Babel Gelar Vaksinasi di 3 Lokasi
Bid TIK Polda Kepri – Jakarta. Polda Kepulauan Bangka Belitung (Babel) membuka gerai vaksinasi di beberapa tempat di Kota Pangkalpinang, pada hari Selasa,(12/4/22). Kegiatan tersebut dilaksanakan dalam rangka Operasi Aman Nusa II Tahun 2022 yang sudah dimulai sejak 6 April 2022 lalu. Berdasarkan informasi, hari ini pelaksanaan vaksinasi Covid-19 yang dilakukan oleh Polda Babel digelar…