Hadapi Arus Mudik Lebaran Tahun 2022, Kapolda Jabar Cek Kesiapan Tol Cipali
Bid TIK Polda Kepri – Bandung. Kapolda Jabar Irjen. Pol. Suntana mengecek langsung kesiapan anggotanya di Pos Pam rest area Kilometer 102 A Tol Cipali, Kecamatan Kalijati, Kabupaten Subang dalam rangka kesiapan Operasi Ketupat Lodaya 2022, di wilayah hukum Polres Subang, Minggu . Kapolda mengatakan kesiapan dari pihak kepolisian untuk menjaga keamanan dan kenyamanan para…