Alfamart di Kabupaten Banjar Roboh
tribratanews.polri.go.id. – Alfamart gambut roboh di Kabupaten Banjar, Kalsel Senin sore hari. Sejauh ini ada 3 korban yang tewas. Runtuhnya bangunan retail ini terjadi di Jalan Ahmad Yani KM 14, Kecamatan Gambut, Kabupaten Banjar, Kalimantan Selatan Kalsel pukul 17.15 WITA. Rabu, (20/4/22). Proses evakuasi para korban tertimpa reruntuhan masih dilakukan oleh petugas SAR gabungan dan…