Densus 88 Antiteror Berhasil Amankan Lima Terduga Teroris di Jakarta, Sumatera dan Jambi
Bid TIK Polda Kepri – Jakarta. Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Polri melakukan penangkapan terhadap 5 orang yang diduga melakukan tindak pidana terorisme. Mereka ditangkap di DKI Jakarta, Sumatera dan Jambi. Karo Penmas Divisi Humas Polri, Brigjen Pol. Ahmad Ramadhan mengatakan penangkapan dilakukan di DKI Jakarta sebanyak 2 orang yaitu berinisial AS dan EF. AS…