Setkab dan Moleg Republik Korea Tingkatkan Kerja sama Legislasi
Bid TIK Polda Kepri Deputi Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Polhukam) Sekretariat Kabinet (Setkab) Purnomo Sucipto menerima kunjungan Director General of Ministry of Government Legislation (Moleg) Republic of Korea Choe Young-chan beserta delegasi di Hotel Grand Hyatt, Jakarta, Kamis (15/09/2022) pagi. Pertemuan ini bertujuan untuk membahas kelanjutan kerja sama antara kedua lembaga. “Kami sangat berbahagia…
Presiden Jokowi: Pembagian BLT BBM serta BSU Harus Mudah, Cepat, dan Tepat Sasaran
Bid TIK Polda Kepri Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) meminta agar pembagian program Bantuan Langsung Tunai Bahan Bakar Minyak (BLT BBM) dan Bantuan Subsidi Upah (BSU) yang telah berjalan sejak akhir Agustus lalu dapat terus dilakukan secara mudah, cepat, dan tepat sasaran. Hal ini disampaikan Presiden Jokowi dalam keterangan pers bersama Menteri Sosial Tri Rismaharini dan Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah…
Presiden Joko Widodo Terima Pimpinan Pusat Muhammadiyah
Bid TIK Polda Kepri Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) menerima Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah di Istana Merdeka, Jakarta, Jumat (16/09/2022). Dalam pertemuan tersebut, Presiden mengapresiasi peran aktif Muhammadiyah turut memulihkan perekonomian nasional pascapandemi COVID-19 dan komitmen untuk terus membangun Indonesia melalui berbagai sektor. “Bapak Presiden menyampaikan apresiasi yang tinggi atas gerak Muhammadiyah termasuk untuk bergerak…
Menaker: Tahun Ini BSU Disalurkan Secara Nasional
Bid TIK Polda Kepri Pemerintah melalui Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) telah menyalurkan Bantuan Subsidi Upah (BSU) tahap pertama kepada para pekerja yang memenuhi syarat serta telah lolos verifikasi maupun validasi. Bantuan ini diberikan kepada pekerja atau buruh untuk mempertahankan daya beli pekerja atau buruh dalam memenuhi kebutuhan hidupnya sebagai akibat dari kenaikan harga. “Di tahap pertama…