Polda Jabar Berhasil Mengungkap Penimbunan BBM dan Gas LPG
Bid TIK Polda Kepri – Jabar. Polda Jabar mengungkap sejumlah kasus penimbunan Bahan Bakar Minyak (BBM) bersubsidi dan LPG sepanjang September 2022. Kabid Humas Polda Jabar Kombes. Pol. Ibrahim Tompo, S.I.K., M.Si., mengungkapkan, pihaknya mengamankan hampir belasan ribu liter BBM uang ditimbun di sejumlah wilayah. Adapun rinciannya adalah, 4.856 liter solar diamankan, 4.700 loter Pertalite,…