Permudah Ibadah Haji dan Umrah, Arab Saudi Luncurkan Aplikasi Nusuk
Bid TIK Polda Kepri – Jakarta. Pemerintah Arab Saudi meluncurkan aplikasi haji dan umrah, Nusuk di Jakarta. Kini aplikasi tersebut tersedia dalam bahasa Indonesia. Menteri Umrah dan Haji Arab Saudi, Tawfiq Al Rabiah mengatakan, Nusuk sebuah aplikasi untuk mempermudah jamaah haji dan umrah. Sebelumnya aplikasi ini hanya tersedia dalam dua bahasa yakni Arab dan Inggris….