temp image 4503

Mengatasi Masalah Jaringan dalam Game Online

Game online telah menjadi bagian integral dari kehidupan banyak orang. Namun, meskipun teknologi game online telah berkembang pesat, masalah jaringan game online tetap menjadi kendala utama yang sering dihadapi oleh para gamer. Dari lag yang mengganggu, latency yang tinggi, hingga koneksi yang tiba-tiba terputus, semua ini dapat merusak pengalaman bermain game online yang seharusnya menyenangkan….

Read More

Lazuardi Pare Terpilih Sebagai Ketua DPC HPI Batam, Ardiwinata: Batam Siap Sambut Munas HPI 2026

Disbudpar Kota Batam – Lazuardi Pare resmi dilantik sebagai Ketua DPC Himpunan Pramuwisata Indonesia (HPI) Kota Batam setelah meraih 71 suara dari 113 suara sah pada pemilihan yang berlangsung baru-baru ini. Terpilihnya Lazuardi diharapkan dapat memperkuat peran HPI Kota Batam dalam mendorong kemajuan sektor pariwisata di Batam. Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Kota Batam,…

Read More

Batam Terpilih Sebagai Tuan Rumah Munas HPI 2026, Ardiwinata Apresiasi Kepercayaan Terhadap Kota Batam

Disbudpar Kota Batam – Pada acara Rakernas XX Himpunan Pramuwisata Indonesia (HPI) yang diadakan di Hotel Grage Cirebon pada 11 Februari 2025, Batam, Kota di Kepulauan Riau (Kepri), berhasil terpilih sebagai tuan rumah Musyawarah Nasional (Munas) HPI tahun 2026. Keputusan ini diambil setelah melalui proses voting yang melibatkan DPD HPI dari berbagai daerah di Indonesia….

Read More
serangan siber 1 1024x661 1

Kenali Security Plugin Pada WordPress! Definisi, Fitur & Tips Memilih

Bid TIK Polda Kepri Security plugin merupakan plugin yang perlu ada dalam website berbasis WordPress. Hal ini tentu untuk melindungi situs web Anda dari ancaman siber. WordPress sendiri menjadi platform yang paling populer dan digunakan oleh jutaan situs web, sehingga tidak heran jika banyak peretas yang menjadikannya target kejahatan siber. Meskipun WordPress telah memiliki sistem…

Read More