KPU Pastikan Sirekap Tetap Dapat Diakses Masyarakat
Bid TIK Polda Kepri – Jakarta. Anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI Idham Holik memastikan sistem rekapitulasi suara (Sirekap) tetap dapat diakses oleh masyarakat untuk mengetahui perkembangan terbaru hasil pemilu 2024. “Saat ini Sirekap masih berfungsi untuk diakses masyarakat,” jelasnya dikutip dari Antara, Selasa (20/2/24). Ia menilai, saran perbaikan dari Bawaslu sebenarnya adalah agar…