Kenali, Ini Sederet Khasiat Keratin bagi Kesehatan Rambut dan Kulit Kepala
Bid TIK Polda Kepri – Jakarta. Keratin merupakan sejenis protein yang terkandung dalam kulit, rambut, organ dan kelenjar. Elemen ini terbentuk secara alami di sel-sel tubuh manusia, tetapi bisa juga diperoleh dari bulu dan tanduk hewan. Protein tersebut sering dimanfaatkan untuk perawatan rambut karena sifatnya yang tidak mudah robek. Perawatan keratin umumnya bertujuan untuk membuat…