Korlantas Sebut Tiga Daerah Jadi Prioritas Pengamanan Nataru

korlantas sebut tiga daerah jadi prioritas pengamanan nataru 67653

“Semua daerah samakan, tapi memang ada beberapa yang jadi perhatian bersama. Jawa, Bali, dan Sumatera jadi prioritas karena mobilitas lebih banyak yang akan melakukan,” ungkapnya dalam FMB, Jumat (15/12/23).

Kabag Ops memastikan, seluruh stakeholder telah siap melakukan pengamanan. Hal itu sebagimana rapat koordinasi nasional yang dipimpin Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo.

“Mudah-mudahan berjalan aman dan lanacar,” jelasnya.