Bid TIK Polda Kepri – Jakarta. Duta Besar Republik Indonesia untuk Korea Selatan Gandi Sulistiyanto
membeberkan kondisi dua warga negara Indonesia (WNI) yang menjadi korban tragedi Halloween Itaewon, Korea Selatan.
Gandi mengatakan bahwa WNI itu kini dalam perawatan di rumah masing-masing setelah mengalami cedera ringan.
“Mereka berdua mengalami shock atau trauma dengan melihat kejadiannya di depan mata kepala sendiri,” jelasnya dikutip dari CNNIndonesia, Senin .