Batam Kembali Gelar Sea Eagle Boat Race, Event Spektakuler di Perairan Belakang Padang

Disbudpar Kota Batam – Setelah absen selama tujuh hingga delapan tahun akibat pandemi COVID-19, Pemerintah Kota Batam melalui Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Kota Batam kembali menghadirkan ajang balap perahu tradisional yang dinanti-nantikan, Sea Eagle Boat Race. Event bergengsi ini akan digelar di perairan Elang Laut, Pulau Penawar Rindu, Kecamatan Belakang Padang. Sebagai event tahunan…

Read More
temp 47

Ekonomi Kepulauan Riau Triwulan IV-2024 Tumbuh 6,94%, Peringkat 3 Nasional Q to Q

Bid TIK Polda Kepri – Perekonomian Provinsi Kepulauan Riau pada triwulan IV-2024 mencatat pertumbuhan sebesar 5,14 persen (year-on-year) berdasarkan Produk Domestik Regional Bruto (PDRB), berada di urutan 13 Nasional, sedangkan ekonomi Q to Q (Quarter-to-Quarter) mencatat pertumbuhan sebesar 6,94 persen, menempatkan Kepulauan Riau pada urutan 3 Nasional dan terbaik se-Sumatera. Hal ini disampaikan oleh Kepala…

Read More
202502 pariwisata

100 Hari Kepemimpinan, Pemerintah Catatkan Laju Positif Sektor Pariwisata

Bid TIK Polda Kepri Presiden Prabowo Subianto menerima Menteri Pariwisata Widiyanti Putri di Istana Merdeka, Jakarta, Rabu (05/02/2025). Dalam pertemuan tersebut, Widiyanti mengungkapkan perkembangan positif sektor pariwisata Indonesia dan pertumbuhan jumlah wisatawan mancanegara (wisman) maupun wisatawan nusantara (wisnus) dalam 100 hari pertama masa tugasnya. “Saya menyampaikan bahwa dalam periode 100 hari tersebut, Kementerian Pariwisata mampu…

Read More
temp 48

Sekda Kepri Terima Kunjungan Puspen Kemendagri Bahas Keterbukaan Informasi Publik

Bid TIK Polda Kepri – Sekretaris Daerah Provinsi Kepulauan Riau Adi Prihantara, didampingi Kepala Diskominfo Provinsi Kepulauan Riau Hasan, menerima audiensi Koordinator Kepala Bidang Pengelolaan Pengaduan Informasi Publik Pusat Penerangan Kementerian Dalam Negeri (Puspen Kemendagri) Rega Tadeak Hakim, di Ruang Kerja Sekda, Kantor Gubernur Kepri, Dompak, Senin (3/2). Kunjungan ini dilakukan dalam rangka membahas Keterbukaan…

Read More
temp 49

Sinergitas dan Kolaborasi Baru: Gubernur Kepri Hadiri Kenal Pamit Kapolda

Bid TIK Polda Kepri – Gubernur Kepulauan Riau, Ansar Ahmad, menghadiri acara Bid TIK Polda Kepri – Gubernur Kepulauan Riau, Ansar Ahmad, menghadiri acara Kenal Pamit Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Kepulauan Riau yang digelar pada Senin, (3/2), di Hotel Radisson, Batam. Acara ini menjadi momen penghargaan bagi Irjen Pol Yan Fitri Halimansyah yang telah menyelesaikan…

Read More