Beredar Pesan Whatsapp yang Menyebarkan Daftar Obat – Obatan dan Bahan – Bahan Herbal yang Diklaim Dapat Mencegah COVID-19

beredar pesan whatsapp yang menyebarkan daftar obat obatan dan bahan bahan herbal yang diklaim dapat mencegah covid 19 7642

Sudah Diverifikasi

Telah beredar sebuah pesan berantai melalui Whatsapp yang menyebarkan daftar obat-obatan dan bahan-bahan herbal beserta takaran minum dan cara pengolahan yang diklaim dapat mencegah COVID-19.

FAKTANYA:
Informasi tersebut tidak benar. Melansir dari laman organisasi kesehatan
dunia WHO, hingga saat ini WHO tidak menyarankan penggunaan obat-obatan tertentu yang
dapat mencegah seseorang terjangkit
COVID-19.

#SaringBeforeSharing