Apa Saja efek Minum Kopi Tanpa Gula?

apa saja efek minum kopi tanpa gula 71973

Bid TIK Polda Kepri – Jakarta. Seperti yang kita ketahui Kopi hitam tanpa gula tidak hanya baik untuk mencegah kantuk, tetapi juga bermanfaat untuk kesehatan, seperti dapat menurunkan risiko diabetes tipe 2.

Ternyata, minum kopi pahit tanpa gula umumnya aman jika dikonsumsi dalam jumlah yang wajar, atau kurang dari empat cangkir setiap hari. Namun,

Anda dapat mengalami efek samping tertentu, seperti peningkatan irama denyut jantung dan sakit kepala, jika lebih sensitif terhadap kafein atau minum secara berlebihan.

efek lain yang akan di alami seperti: