Ajak Anak-anak Main Bola, Polri Bantu Pulihkan Trauma Korban Gempa Turki

ajak anak anak main bola polri bantu pulihkan trauma korban gempa turki 54623

Bid TIK Polda Kepri Jakarta. Polri terus melakukan misi kemanusian untuk bencana alam gempa bumi yang terjadi di Turki dengan membantu pencarian korban. Polri juga memberikan bantuan berupa dukungan kesehatan jiwa dan psikososial untuk korban gempa Turki yang selamat dengan mengajak beberapa anak dan remaja setempat bermain sepak bola.