IPTU Romi Charles, S.H.,M.H., Datangi Rumah Warga Disabilitas Serahkan Paket Sembako dari Kapolres Lingga
Bidtik.kepri.polri.go.id – LINGGA – Salah satu bentuk Kepedulian AKBP Apri Fajar Hermanto, S.I.K., Kapolres Lingga, melalui IPTU Romi Charles, S.H.,MH., Kasat Narkoba Polres Lingga datangi rumah warga penyandang Disabilitas Bantuan paket sembako dari Kapolres Lingga diserahkan langsung oldi kecamatan Singkep kabupaten Lingga,” Jumat (14-2-2025) AKBP Apri Fajar Hermanto, S.I.K., Kapolres Lingga melalui IPTU Romi Charles,…