Personel Polsek Senayang Melaksanakan Pengamanan Sembahyang Keselamatan di Kelenteng Hiang Tiang Siang Ti
Bidtik.kepri.polri.go.id – – Personel Polsek Senayang Melaksanakan Pengamanan kegiatan Sembaang Keselamatan dan Lelang di Kelenteng Hiang Tiang Siang Ti Desa Rejai, Kecamatan Bakung Serumpun tahun 2024. Minggu 15-12-2024 Malam. AKBP Apri Fajar Hermanto, S.I.K., Kapolres Lingga melalui Iptu Hendri Kapolsek Senayang mengatakan Kegiatan ini merupakan Sebuah Tradisi atau Acara Keagamaan yang dilaksanakan untuk Keselamatan Warga…